Pesawat sederhana adalah alat bantu kerja yang bentuknya sangat sederhana contohnya adalah tuas, bidang miring, dan katrol (Suryanti, 2003, p. 60). Pesawat rumit adalah pesawat yang terdiri dari susunan beberapa pesawat rumit contonya pesawat terbang, pesawat telepon, pesawat televisi, mobil, motor, sepeda dan lain-lain.
Sumber : https://dyahintanblog.wordpress.com
0 komentar:
Posting Komentar